38. Judul berikut yang cocok dijadikan paragraf teks laporan hasil observasi adalah . . . a. Rumahku yang Nyaman b. Terumbu Karang c. Taman seperti Teman d. Kelinciku si Ulu ​

38. Judul berikut yang cocok dijadikan paragraf teks laporan hasil observasi adalah . . . a. Rumahku yang Nyaman b. Terumbu Karang c. Taman seperti Teman d. Kelinciku si Ulu ​

Jawaban:

B. Terumbu Karang

Penjelasan:

  • A. Rumahku yang nyaman

Apa yang perlu diobservasi? Senyaman apa rumahku? 5 aspek mendasar yang membuat rumahku nyaman? tentunya tidak, karna akan menghasilkan penilaian yg bersifat subjektif.

  • C. Taman seperti teman

Analisis masa lalu Udin bermain di taman ketika masa kecil? Masa kecil Avogadro ketika di taman dan pengaruhnya terhadap perkembangan psikologis? tentunya tidak, teks observasi tujuan tidak 'remeh-temeh' seperti itu.

  • D. Kelinciku si Ulu

Saat membacanya, tentu kita sudah tahu bahwa ini merupakan judul teks yang berisikan cerita tentang seorang anak yang memiliki seorang kelinci yg sangat dia sayangi bernama Ulu dan blablabla. Kita tak perlu tahu mengetahui narasi tersebut, karena teks observasi harus mengedepankan sisi 'edukatif' dan ke-objektifan.

Hal ini dipenuhi oleh opsi B, yang mana banyak yg dapat kita analisis dari terumbu karang dan sifatnya edukatif, contohnya pada matkul ekologi laut.